AKOMODASI PERHOTELAN
Para siswa disiapkan untuk menjadi para lulusan yang mempunyai keahlian dan keterampilan dibidang usaha kepariwisataan. - Satu-satunya SMK Negeri di Kabupaten Badung yang membuka jurusan pariwisata. - Sarana belajar dan mengajar yang didukung Lab. Ber AC, Komputer, LCD dll
Komentar